Kesehatan Optimal, Kinerja Maksimal: Pertama Kalinya Direktorat Guru Dikmendiksus Gelar Pemeriksaan Kesehatan Pegawai

Jakarta, 20 Desember 2024 – Tuntutan pekerjaan yang padat dan beban tanggung jawab yang besar sering kali membuat para pegawai lupa untuk memperhatikan kondisi kesehatannya. Oleh karena itu, Direktorat Guru Pendidikan Menengah dan Pendidikan Khusus, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Ditjen GTK),  menyelenggarakan Medical Check Up bagi seluruh pegawai di lingkungan kerja. Kegiatan ini […]